Saturday, 8 December 2018

Mengubah Format Video Menjadi Musik dengan FreeMP4VideoConverter dan FreeVideoEditor

Media player yang tersedia saat ini sudah banyak sekali yang seakan menyuruh kita untuk mengusir salah satu Aplikasi Legend yaitu Winamp. karena sejak dua tahun terkahir ada isu yang terdengar bahwa MP3 akan dihapuskan dari peredaran.
Ya meskipun begitu ada hal lain yang ingin di ulas kali ini adalah bagaimana cara untuk mengubah format video menjadi musik atau dengan istilah teknisnya yaitu dari Mp4 ke mp3. lain cerita jika yang diubah dari musik diubah menjadi video, karena untuk melakukan itu sudah pasti harus ada gambar yang bergerak yang harus direkam bosku, hehe,jadi jangan tanyakan cara ubah musik ke video ya :). 


oke, sebelum masuk tahap pengubahan, pastinya kita butuh amunisi (Amunisi, Senjata M16 cocok nih, oh tidak nanti saja kita bahas BUBG lain kali ya, haha), oke Amunisi itu adalah software untuk mengubah atau mengkonversi itu. software ini harus di instal terlebih dahulu aplikasinya seperti Download FreeMP4VideoConverter , atau FreeVideoEditor.  kedua apilkasi ini memang beda jalur tapi masing-masing sudah memppunyai tupoksi. 




FreeMP4VideoConverter

dimulai dari FreeMP4VideoConverter,. aplikasi ini sangat mudah didapatkan di internet, tingga sedot saja disini. karena yang akan kami bagikan ini hanya yang berupa "Free" , artinya masih ada kemunkinan di tuntut untuk memaasukkan serial number atau mungkin saja tidak sama sekali walaupun sewaktu-waku bisa saja ketika online notifikasi tersebut akan muncul. namun tidak perlu khawatir, itu semua bisa diatur bung :). 

baik, jika sudah mendapatkan filenya, tinggal instal seperti dibawah ini..

- Klik kanan dan "Run administrator"

- Next
- Tunggu hingga Proses Selesai



- dan Selesai,
  diharapkan "Launch" jangan dicentang.



- Jadilah ia Konversi, yang selama ini kau cari :). 

oke jadi langsung buka saja Aplikasinya dan inilah fungsi dari masing-masing Tools yang ada di FreeMP4VideoConverter ini.



Dari semua fungsi yang tersedia sebenarnya sangat mudah sekali difahami, karena memang sangat sederhana dalam penggunaannya. 
mulai dari 
- Add Files, sudah tentu file yang akan dijadikan  (Dikonversi) harus melalui ini, sebenarnya tidak harus-harus juga, ada cara yang lebih simpel yang biasa kita lakukan sehari-hari, seperti bisa saja file yang bersangkutan langsung di drag (Seret Langsung, tapi bukan pemaksaan bosku, hhe), seret langsung tepat di tengah-tengah "Free Studio".
selanjutnya tentukan 
- Destinasi File, lalu ke 
- preset untuk menetukan jenis akhir format, dan terakhir 
- Convert , tunggu hingga selesai.

Untuk menyapa aplikasi ini Silahkan Unduh saja Di FreeMP4VideoConverter ini.


- FreeVideoEditor

lalu yang berikutnya ada FreeVideoEditor, ini tidak jauh beda sebenarnya dengan FreeMP4VideoConventer. hanya saja ada beberapa tools yang hampir mirip tapi jelas berbeda. di FreeVideoEditor ini lebih mengarah kepada video editing sebenarnya, namun hasil akhir bisa saja di ubah  menjadi konversi yang diinginkan, jadi dengan kata lain walaupun di FreeVideoEditor dikhususkan untuk editing video yang sebatas Cut saja tapi hasilnya bisa dinikmtati berupa MP3, jika yang dimasukkan itu adalah file video/Mp4.

cara instalnya pun sama dengan sebelumnya, nampaknya mereka ini (Sofware) adalah saudara kembar mungkin ya, hehe.
dan memang benar adanya, meraka ini ternyata satu ibu kandung, yang artinya mereka satu perusahaan :).

oke, jadi untuk cara instal tinggal ikuti saja alurnya seperti yang dipaparkan sebelumnya.
oh ya, untuk mendapatlkan FreeVideoEditor ini bisa Sedot dulu disini .
sebenarnya jika sudah meninstal Aplikasi sebelumnya maka secara otomatis ada link yang muncul untuk download Freevideoeditor ini, dari pada ribet karena masih akan download lagi ya tidak ada salahnya juga di download di link yang ada ini.
baik kita ke cara penggunaan, cukup mudah , tinggal ikuti saja aturan mainnya, siap.




 
Hampir sama dengan tools yang ada di aplikasi sebelumnya.
mulai dari Drag saja File besangkutan
lalu ke Convert To ( Untuk menentukan format akhir)
dan Save Video.

baik, sekian dulu kali ini semoga bermanfaat untuk kita semua 
dan konversi musik atau video bisa mengisi hari-hari dengan penuh bahagia dengan suara-suara yang bisa membangkitkan gairah suasana gembira.







No comments:

Post a Comment

Silahkan berkomentar

tantangan dan harapan